BLEBAK KOPIK
"Blebak" adalah sebutan untuk motif batik lepasan. Adanya garis-garis tipis yang "menghubungkan" motif-motif dalam batik ini disebabkan karena pemecahan lilin/wax yang sengaja dilakukan sebelum batik ini diwarnai. Warna kecoklatan yang ada dalam batik ini disebut "sogan".
Rp. 166.000,-
No comments:
Post a Comment